Ad Unit (Iklan) BIG

Mengenal & Mengetahui Sejarah Pemograman PHP

2 comments


Bagi seorang developer web, tentu PHP merupakan salah satu bahasa yang harus di kuasai. PHP Hypertext Preprocessor atau di singkat dengan PHP ini adalah suatu bahasa scripting khususnya digunakan untuk web delevopment. Kareng sifatnya yang server side scripting makan untuk menjalankan PHP harus menggunakan web server. nah jadi kurang lebih seperti itu nih Sobat Tekno!

PHP juga dapat di intergrasikan dengan HTML, JavaScript, JQuery, Ajax. Namun pada umum nya PHP lebih banyak digunakan bersamaan dengan file bertype HTML. Dengan menggunakan PHP anda bisa membuat website powerfull yang dinamis dengan di sertai manajement databasenya. selain itu juga penggunah PHP yang sebagian besar dapat jalan di banyak platform, menjadi web development yang hebat.

Anda ingin menjadi web master? Atau bahkan anda ingin mengusai framwork (salah satu nya ialah framwork Codelgniter) ? salah satu jawaban dari pertanyaan diatas adalah dengan menguasai bahasa PHP ini. Oleh karena itu dalam materi kali ini kyta akan membantu anda untuk dapat menguasai dasar dasar PHP, bagaimana membuat program dengan PHP, kemudian main basic dari PHP itu sendiri, dengan harapan kedepan nya anda lebih cepat dan mudah ketika membuat suatu web berbasis PHP.

PHP Hypertext Preprocessor

PHP sudah menjadi bahasa scripting umum yang banyak di gunakan di kalangan developer web. Mempunyai banyak kelebihan menjadi alasan utama kenapa PHP lebih dipilih sebagai basis umum dalam membuat sebuah website atau program lain nya yah gaes. Tapi sebelum kita bahas lebih jauh mengenai PHP itu sendiri, saya akan sedikit membahas mengenai sejarah PHP. Bagaimana PHP dapat menjadi salah satu bahasa scripting terpopuler di era sekarang ini gaes.

Sejarah PHP


Founder
Lahir 22-11-1968, Grendland 
Pendiri dan pencipta bahasa scripting PHP 1995

Pada awalnya PHP merupakan kependekan dari Personal Home Page ( Situs Personal ). PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1995. Pada waktu itu PHP masih bernama  Form Interpreted (FI), yang wujud nya berupa sekumpulan script yang digunakan untuk mengolahb data formulir dari web. selanjutnya Rasmus Lerdorf merilis code sumber tersebut untuk umum dan menamakan PHP/FI. Dengan perilisan code sumber ini menjadi sumber terbuka, maka banyak program yang tertarik untuk ikut mengembangkan PHP.

Pada November 1997, dirilis PHP/FI 2.0. Pada rilis 2.0 ini, interpreter PHP sudah diimplementasikan dalam program C. didalam rilis ini juga ikut disertakan modul-modul ekstensi yang meningkatkan kemampuan PHP/FI secara signifikan.

Kemudian pada tahun 1997, sebuah perusahaan bernama Zend menulis ulang interpreter PHP menjadi lebih bersih, lebih baik, dan lebih cepat, Kemudian pada juni 1998, perusahaan tersebut merilis interpreter baru untuk PHP meresmikan rilis tersebut sebagai PHP 3.0 dan singkatan PHP diubah menjadi akronim berulang PHP: Hypertext Preprocessing.

Pada pertengahan tahun 1999, Zend merilis interpreter PHP baru dan rilis tersebut dikenal dengan PHP 4.0 PHP 4.0 adalah versi PHP yang paling banyak dipakai pada awal aband ke-21. Versi ini banyak dipakai disebabkan kemampuannya untuk membangun aplikasi web kompleks tetapi tetap memiliki kecepatan dan stabilitas yang tinggi.


Pada Juni 2004, Zend merilis PHP 5.0 Dalam versi ini, inti dari interpreter PHP mengalami perubahan besar. Versi ini juga memasukan model pemrograman berorientasi objek ke dalam PHP untuk menjawab perkembangan bahasa pemrograman ke arah paradigma berorintasi objek.

Kelebihan Bahasa Programan PHP

nah untuk kalian yang ingin belajar Bahasa Programan PHP kalian harus tau itu basic basic dan. Kelebihan apa saja si yang di punya oleh Bahasa Programan PHP itu tersendiri ?? oke mari kita bahasa sekarnag

- Dictionary

CGI ( Common Gateway Interface ) adalah mekasnime yang berjalan di web server, bertugas untuk melayani kemunikasi dua arah antara Web Server dan Web Browser.

PHP Berbasis Server Side Scripting 

Server Side Scripting pada PHP dapat bekerja jika ada tiga komponen berikut: PHP Parser ( CGI atau server modul), web server (contohnya  APACHE & XAMPP), web browser. Hasil output PHP yang melewati web server dapat dilihat pada web browser.

Command Line Scripting pada PHP 

Anda bisa menggunakan PHP dengan tanpa web server atau browser. Dengan memanfaatkan PHP Parser saja. Anda sudah bisa menggunakan PHP pada command line ( misal nya Shell Bash pada LINUX, Taks scheduler pada windows). Cara kerja nya hampir sama script PHP tersebut digunakan untuk memperoses sebuah job dan taks. Namun saya tidak akan membahas nya pada articles ini ya gaes,karna pembahasan kita kali ini hanya membahasa pada web programming dimana web broser dan web server adalah hal yang harus ada.

PHP dapat Membuat Aplikasi Dekstop

PHP mungkin bukan bahasa yang cukup baik untuk membuat suatu aplikasi di dekstop yah gaes karena untuk bagian tampilan ( user interface ) agak sedikit sulit diimpelmentasikan dengan PHP saja, sedangkan membuat suatu aplikasi dekstop. Namun anda jangan sampat melihat sebelah mata, jika anda bisa menguasai PHP dan mau untuk menggunakan fitur advance pada client side application, Anda bisa memanfaatkan PHP-GTK untuk menulis program sehingga dimungkinkan adanya cross platform aplikasi dengan mengunakan PHP-GTK ini. PHP-GTK sendiri merupakan ekstensi dari PHP, dan Anda dapat menggunakan ini jika membuat aplikasi dekstop dengan user interface yang bagus nih Sobat Tekno.


PHP dapat digunakan untuk berbagai macem Platform OS 

Contoh: Linux, Unix (including HP-UX, Solaris and OpenBSD), Microsoft Windows, Mac OS X, RISC OS, dan lainnya.

- Mendukung Berbagai macam Web server

Contoh: Apache, Microsoft Internet Information Server, Personal Web Server, Netscape anda iPlanet servers, Oreilly Website Pro Server, Caudium Xitami, OmniHTTPd, dan lain lain.

Object Oriented Programming atau Procedual

Program PHP dapat kita menggunakan teknik program Procedual, Object Oriented Programming (OOP), ataupun menggabungkan teknik program keduanya.

Output file PHP pada XHTML, HTML, & XML

Dengan PHP Sobat Tekno tidak terbatasi oleh ouput HTML saja. PHP mampu menghasilkan gambar sebagai output,file bertype PDF,bahkan Flash ( Menggunakan libswf dan Ming). Anda juga dapat menerima output teks dengan mudah seperti penggunaan output oada XHTML, dan file XML lainnya. PHP dapat autogenerate file file tersebut, menyimpannya dalam sistem file daripada mencetak, membentuk sebuah cahce server-side untuk konten dinamis klean.

Mendukung Banyak RDMS ( Database ) 

salah satu fitur yang paling signifikan dalam PHP adalah dukungan penggunaan untuk berbagi Database. Dibawah ini RDMS ( Database engine) yang sudah dapat diintergrasikan dengan PHP.

  1. Adabas D interbase PostgresSQL
  2. Dbase FrontBase SQLite
  3. Ratu mSQL Padat
  4. File Pro ( Read-only ) Direct MS-SQL Sybase
  5. Hyperwave MySQL Velocis
  6. IBM DB2 ODBC UNIX dbm
  7. Informix Oracle ( OCI7 dan OCI8 ) 
  8. Ingres Ovrimos
Mendukung Banyak Komunikasi

PHP juga memiliki dukungan untuk berkomunikasi dengan layanan lain menggunakan protokol seperti LDAP, IMAP, SNMP, NNTP, POP3, HTTP, COM ( Pada Windows ) dan lain-lain. Selain itu Anda juga dapat membuka war network sockets dan berinteraksi dengan menggunakan protokol lainnya. PHP juga memiliki dukungan untuk pertukaran dara WDDX kompleks, tidak semua mendukung namun hampir semua bahasa pemprograman Web sudah mendukung pertukaran data ini. Untuk Interconnection sendiri, PHP memiliki dukungan untuk menginstansiasi objek dari Java dan menggunakan mereka secara transparan sebagai objek PHP. Anda juga dapat menggunakan ekstensi CORBA untuk mengakses objek remote.


Pengolahan Teks yang sangat baik 


PHP memiliki fitur pengolahan teks yang sangat baik, dari POSIX Extended atau Perl regular expression untuk memparsing dokumen dari XML untuk pasring dan mengakses dokumen XML, PHP 4 mendukung strandar SAX dan DOM, dan anda juga dapat menggunakan XSLT extension untuk mentransformasikan dokument tersebut pada XML sedangkan PHP 5 sendiri merupakan standarisasi semua XML extensions pada solid base libxml2 dan memperluas set fitur menambahkan SimpleXML dan dukungan XMLReader.

Oke, demikian artikel kali ini Sobat Tekno! Pusing? Hahah biasa Sobat Tekno! Kan yang mempelajari bahasa pemograman pertama kali adalah cewek. Hehe, oh ya next artikel saya akan bahas Game yang absurd nih, game ny sih udah lama tapi... Hmm penasarankan? Tunggu artikel berikutnya.

Salam Tekno~
rhlardv
Nama Saya adalah Rahul Ardiva. Saya meluangkan waktu Saya untuk menulis di blog. Mudah - mudahan Anda suka dengan hasil tulisan saya. And ENJOY IT

Related Posts

2 comments

  1. Mantap! Bermanfaat sekali infonya! Makasih ya!

    ReplyDelete
    Replies
    1. Heheh, Terima kasih telah berkunjung mas, semoga artikel yang lainnya bermanfaat juga ya!

      Salam Tekno~

      Delete

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter